Selamat Datang di Website Magnet Indonesia

Kami menjual Magnet Trap untuk berbagai aplikasi, baik untuk aplikasi food dan beverage, plastik, kimia, farmasi, maupun non Food

Beberapa Produk kami memiliki ukuran standar, maupun custom yang disesuaikan dengan kebutuhan anda. Beberapa Produk kami ready stock. Diantara produk kami, magnet bar, magnet trap powder, magnet trap liquid, plate magnet trap, rotary magnet trap, Grate Magnet trap, Pulley magnet trap, Bullet Magnet trap. Selain Itu Terdapat alat uji kekuatan magnet seperti Gaussmeter, Teslameter, maupun Push Pull analog atau Digital.

KEGUNAAN MAGNET SEPARATOR UNTUK PENGOLAHAN MINYAK KELAPA


Magnet Indonesia Separator Dengan Kekuatan 11500-12000 Gauss Untuk Minyak Kelapa


Magnet Separator Untuk Pengolahan Minyak Kelapa


     Minyak kelapa murni adalah minyak kelapa yang dibuat dari bahan baku kelapa segar, diambil minyaknya atau kernel nya. Diproses dengan pemanasan terkendali atau tanpa pemanasan sama sekali dan tanpa bahan kimia.

     Minyak kelapa murni dengan kandungan utama asam laurat ini memiliki sifat anti biotik, anti bakteri dan jamur. Minyak kelapa murni di modifikasi proses pembuatan minyal kelapa sehingga menghasilkan produk dengan kadar air dan kadar asam lemak bebas yang rendah, berwarna bening, berbau harum, serta mempunyai daya simpan yang cukup lama yaitu lebih dari 12 bulan.

     
Magnet Indonesia Separator Dengan Kekuatan 11500-12000 Gauss Untuk Minyak Kelapa

      
     Magnet Separator Liquid dan Inline Type 11500-12000 Gauss untuk minyak kelapa tidak hanya menangkap kontaminan metal atau besi saja, juga bisa menangkap batu-batu kecil yang terdapat pada minyak kelapa ini. Magnet Separator 11500-12000 Gauss yang sebaiknya dipakai adalah berbahan material stainless steel food grade, magnet neodimium.

     Dalam dokumen HACCP (Hazard Analysis & Critical Control Point), magnet separator 11500-12000 gauss merupakan ccp, yaitu alat yang berperan dalam menangkap kontaminan fisik seperti metal besi dan beberapa logam lainnya.
Previous
Next Post »